Dalam rangka memperingati Ulang Tahun WASIAT ke-11 tahun 2011 ini, Wadah Silaturrahim Alumni Tarbiyatut Tholabah Kranji Paciran Lamongan di Jakarta menggelar Turnament Futsal Antar Organisasi daerah se-Jabodetabek. Acara rencana akan dibuka pada Tanggal 29-30 Oktober 2011 di lapangan futsal Situ GIntung Tangerang Selatan.
Untuk pendaftaran bisa langsung menghubungi panitia Perlombaan Futsal, Abrohul atau Nafis.
Sekretaris Umum Wasiat, Nafis mengungkapkan bahwa lomba futsal ini merupakan mimpi anak-anak Wasiat sejak lama. "Sekarang, mumpung momennya sedang bagus, yakni ulang tahun Wasiat ke-11, kami langsung adakan acara ini," jelasnya.
Sementara itu, penyerang andalan tim senior Wasiat, Siswanto menyambut baik rencana ini. "Ini adalah capaian yang bagus. Semoga ke depan, skala perlombaan bisa diperbesar sehingga gaungnya akan lebih terasa," ungkap mantan ketua umum Pokeryo Jogja ini.
Selasa, 18 Oktober 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Blog Archive
Popular Posts
-
Bagi sahabat-sahabat yang ingin kuliah, namun kesulitan dalam hal pembiayaan, ada salah satu solusi. Lembaga Ilmu Pengetahuan Islam dan Arab...
-
PROGRAM PENGUATAN RISET MAHASISWA & PERSIAPAN JURNAL ILMIAH MAHASISWA UIN Syarif Hidayatullah Jakarta sebagai salah satu perguruan ting...
-
Situs pesantrenkranji.net tidak aktif lagi. Dua hari yang lalu saya mendapat kabar dari Admin situs bahwa situs kita itu sudah habis masa ak...
-
Asslamualaikum wr wb. Selamat sore kluarga besar WASIAT JAKARTA. Sehubungan dengan memperingati 6 hari wafatnya cak Millah hasan. Mari kita...
-
LAMONGAN - Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW dan Haul KH Musthofa, Wadah Alumni Tarbiyatut Tholabah Kranji di Jakarta (W...
-
Malam itu saya sengaja membuka-buka buku Album Kenangan MA Tabah milik saya. Di halaman pertama daftar guru, mata saya langsung tertuju p...
-
Acara haul KH Musthofa yang ke 62 ini marilah hayati sebagai motifasi yang mendorong kita pada peningkatan kualitas pada diri kita baik ber...
-
Selamat dan Sukses teruntuk Mas Abdullah Syith Heru Murti (Alumni MA TABAH Tahun 2014) sebagai Ketua Umum FORMALA (Forum Mahasiswa Lamong...
-
Dalam mengembangkan usaha yang dirintisnya dari kecil hingga menjadi sebuah usaha besar di kawasannya ini, KH. Baqir Adelan memiliki beberap...
0 comments:
Posting Komentar